Laskarsedekah #tanggapbencana Garut

Laskarsedekah #tanggapbencana Garut

Curah hujan yang tinggi di kawasan Jawa Barat mengakibatkan permukaan air sungai meninggi. Tepatnya tanggal 21 September 2016 terjadi bencna alam longsor di Sumedang dan secara bersamaan terjadi Banjir Bandang di sepanjang jalur Sungai Cimanuk di wilayah Garut....
LS Semarang: Membantu panti asuhan Al Harun

LS Semarang: Membantu panti asuhan Al Harun

”Bila engkau ingin agar hati menjadi lembut dan damai dan Anda mencapai keinginanmu, sayangilah anak yatim, usaplah kepalanya, dan berilah dia makanan seperti yang engkau makan. Bila itu engkau lakukan, hatimu akan tenang serta lembut dan keinginanmu akan tercapai....
eksekusi sembako duda dhuafa

eksekusi sembako duda dhuafa

bismillah alhamdulillah hari ahad,tanggal 24 januari 2016 . Paskar Sedekah Samarinda melakukan eksekusi sembako kepada bapak ulleh,beliau duda dhuafa yang tinggal di Kota tepatnya berada didaerah pahlawan dan tinggal di belakang gedung primagama hanya saja beliau...
TNB Nasional LS Samarinda

TNB Nasional LS Samarinda

alhamdulillah LS Samarinda telah melaksanakan amanah TNB Nasional pada ahad,13-12-2015 kemarin . Paskar melakukan tebar nasi didaerah pelabuhan Samarinda . Terlihat bahagia sekali yang menerimanya dan rasa senang karena telah bisa menyampaikan amanah yang kesekian...