SEDEKAH ONLINE : Laskar Sedekah
1. Bapak Ramiyo, buruh pembuat genting di Berjo II, Sidoluhur. Pendatang dari wonosari ini menanggung hidup 3 orang anak dan 1 istri dengan penghasilanyang tidak pasti. Bismillah, amanah pendekar sedekah kami sampaikan.
2. Amanah selanjutnya kami sampaikan kepada Priyo Riyanto. berusia 36 tahun tinggal di Mrincingan. Beliau sudah selama 1 tahun ini menderita tumor leher, dan saat ini sedang berencana untuk menjalani kemotherapy.
3. Bapak Mursidi beralamatkan di Mrincing, Margomulyo, Sayegan. Saat ini beliau berusia 41 tahun, sejak 3 tahun yang lalu menderita lumpuh yang membuat beliau tidak dapat bekerja untuk mencari nafkah. Istrinya menjadi tulang punggung untuk membiayai hihupnya, dan 1 orang anak yang masih TK.